Event
11/20/2021 06:51:00 AM
Selamat !! Kak Nadhira Meraih Juara 3 tingkat Provinsi lomba MHQ pada PENTAS PAI 2021
Dan Barakallah kepada Kota Lhokseumawe yang mendapatkan Piala Bergilir sebagai Juara Umum PENTAS PAI ke-5 Tahun 2021
Coach Hebat Yusmadi M.Pd selaku kepala sekolah SDIT Bunayya Lhokseumawe serta Ibu Khairul Nisah sebagai pendamping lomba
Lomba ini dilaksanakan oleh Kementrian Agama Provinsi Aceh
#pentaspai #aceh #pentaspai2021 #mhq #mhqprovinsi #provinsiaceh #lhokseumawe #sdit #bunayya #bunayyaaja